Penyebab AC Tidak Dingin Di Rumah Dan Cara Mengatasinya, Bingung mencari tau penyebab Ac anda tidak dingin ? Ketauhilah Penyebab Ac tidak dingin. Bagi anda yang mencari tau penyebab kenapa AC tidak Dingin, Kami di sini akan rangkum sesingkat mungkin, dan akan menerangkan inti dari permasalahan Anda. silahkan anda simak :
Penyebab Ac Tidak Dingin
Daftar Isi
Saat menggunakan pendingin ruangan, anda harus memperhatikan perawatan dari penggunaan produk. Sehingga AC tidak cepat rusak dan awet digunakan dalam waktu lama. Untuk itu penting mengetahui penyebab AC tidak dingin di rumah dan cara mengatasinya dengan cepat. Tujuannya, untuk mencegah kerusakan pada AC terjadi dan menyebabkan ketidaknyamanan di rumah. Sebelum memanggil jasa service, ada baiknya untuk mengetahui masalah yang terjadi. Karena ada kemungkinan untuk meredakan masalah secara otodidak. Apakah masalah yang mungkin terjadi pada AC?
5 Penyebab AC Tidak Dingin di Rumah dan Cara Mengatasinya dengan Cepat
Inilah beberapa penyebab ac tidak dingin di rumah dan cara mengatasinya dengan cepat. Cobalah untuk mengetahui masalahnya dan redakan masalahnya. Berikut ulasan lengkapnya.
1. Kondisi Ruangan
Masalah Dasar yang mungkin terjadi jika ac tidak dingin adalah kondisi ruangan saat AC dipasang. Ruangan dengan material yang Banyak Kaca, karena kaca salah satu penyumbang panas paling tinggi dan ruangan yang terlalu besar karena tidak sesuai dengan spek AC anda sehingga dingin yang dihasilkan tidak maksimal, Jika hal ini yang terjadi,maka tidak akan berpengaruh untuk AC yang digunakan. Solusinya adalah menggunakan kapasitas pendingin yang lebih besar. Atau menurunkan suhu lebih rendah agar ruangan menjadi lebih dingin. Jika masih kurang dingin.
2. Mesin AC Salah Di Tempatkan
Pada dasarnya mesin AC akan diletakkan di luar ruangan dan tempat yang terbuka. Namun jika mesin AC diletakkan di ruangan yang tertutup dan sempit dapat berpengaruh pada kinerja AC. Sehingga AC tidak memberikan manfaat yang maksimal. Untuk menyelesaikan masalah ini adalah memindahkan mesin outdoor AC ke ruangan yang lebih terbuka. Usahakan untuk meletakkan mesin pada ruangan terbuka, minimal 60cm jaraknya dari tembok di sisi lainnya.
3. Kompresor Rusak
Masalah lain yang mungkin menjadi penyebab AC tidak dingin adalah kompresor rusak. Kompresor rusak mungkin terjadi karena terjadi kebocoran atau karena usia yang sudah tua. Selain itu masalah pada ampere kompresor juga dapat menyebabkan kerusakan. Jika masalah ini terjadi pada AC anda, sebaiknya segera ganti kompresor lama dengan yang baru. Atau, jika dirasa kompresor sudah cukup berusia, sebaiknya gantikan kompresor lama dengan merk sama.
Tekanan Frein Bernasalah
4. Tekanan Freon yang Bermasalah
Salah satu pengaruh AC yang tidak dingin adalah masalah pada freon AC. Freon yang kurang atau tekanan yang kurang dapat menyebabkan AC tidak dingin. Masalah ini mungkin terjadi jika freon sudah habis ataupun karena kebocoran pada freon. Solusi meredakan masalah ini adalah Dengan memperbaiki pipa atau unit AC yang bocor, agar saluran pipa atau unit yang bocor biasa normal kembali
5. Perhatikan Tegangan Listrik
Masalah paling utama dari tidak dinginnya AC adalah tegangan listrik yang tidak stabil. Masalah ini sering terjadi, jika listrik turun naik dan akhirnya AC tidak dingin. Jika masalah ini terjadi, sebaiknya kembalikan tegangan listrik dengan menstabilkan listrik di rumah. Sehingga, AC dapat digunakan dengan maksimal. Jika penyebab AC tidak dingin di rumah dan cara mengatasinya masih belum teratasi, mintalah bantuan jasa service untuk meredakan masalah anda.
konsultasi Gratis
Adakah diantara salah satu masalah ini terjadi di rumah anda? Jika iya, penyebab AC tidak dingin di rumah dan cara mengatasinya masih belum diketahui, jangan sungkan untuk mengonsultasikannya dengan customer service. Karena mungkin saja, masalah anda dapat terselesaikan dengan bantuan mereka. Tidak perlu khawatir, karena jasa konsultasi gratis.
Jika ada pertanyaan silahkan konsultasikan dengan kami Disini